Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi Ulubelu menjadi penyuplai 20 persen kebutuhan energi kelistrikan di Lampung.